Polda Jatim Buka Suara Soal Video Viral Polwan Tegur Orang Sedang MakanVideo Polwan menegur pria sedang makan di Surabaya viral di media sosial.
Polda Jatim mengklaim semua pihak dalam kasus video viral itu sudah saling memahami kesalahan masing.
Kabid Humas Polda Jatim Kombes Dirmanto mengatakan video yang viral itu merupakan kegiatan patroli yang diliput salah satu media televisi nasional.
Dirmanto mengaku menyayangkan ada yang memenggal video itu lalu mengunggah potongan video itu di media sosial hingga viral.
Jadi keduanya telah kami periksa dan kedua belah pihak itu juga sudah saling memahami kesalahan masing,” ujarnya.